Mitra Asuransi Teknologi Anda
Pilih Igloo sebagai mitra teknologi full-stack untuk mendistribusikan produk asuransi
Work with usAsuransi Digital Cara Baru Asuransi Modern
Era milenia menganugerahkan teknologi yang hampir sempurna untuk digunakan oleh semua orang. Baik dalam aktivitas kehidupan pribadi, kemasyarakatan ataupun bisnis, begitu pula dengan pemasaran asuransi yang kini pun mulai beralih ke lingkungan digital. Asuransi modern dengan teknologi yang mudah dan cepat tanpa kebingungan tentu akan lebih menarik para calon pelangganmasa depan yang menginginkan semua seperti menjentikan jari namun memiliki kualitas wahid. Maka kerjasama asuransi dengan teknologi teranyar akan dibutuhkan.
Platform-platform digital hadir sekarang ini untuk menjawab tantangan-tantangan tersebut dan siap bekerja sama dalam bidang asuransi. Teknologi asuransi memberikan berbagai pilihan bagi para mitra asuransi. Teknologi informasi asuransi yang diusung seperti yang ditawarkan oleh Ignite | Igloo, memberikan kesederhanaan namun istimewa untuk digunakan. Data dan teknologi berkembang dengan meningkatkan relasi hubungan antara Mitra asuransi dan calon klien.
Berkembang pesat dengan Igloo
Penetrasi Pasar
Perbesar pangsa pasar dengan produk asuransi mikro yang mudah diakses tanpa komitmen yang terlalu mengikat
Pengembangan Pasar
Perkenalkan produk yang berhasil melewati berbagai uji coba ke negara baru
Pengembangan Produk
Inovasi produk yang telah berkembang menjadi asuransi jangka panjang dengan pertanggungan lebih tinggi
Tingkatkan ROI dengan pengembangan agile
Cepat Merespons Pasar
Jalin kemitraan dengan kami dalam proses singkat 3-4 minggu
Tingkatkan Nilai Hidup Pengguna
Produk relevan dan premi yang lebih adil akan meningkatkan kepuasan pengguna
Kurangi risiko dengan pemodelan data dan analisis prediktif
Kami memanfaatkan big data, penilaian risiko real-time, dan pengelolaan klaim yang otomatis dari awal sampai akhir untuk menciptakan solusi full-stack bagi platform dan perusahaan asuransi.
Rekomendasi produk
Hasilkan saran produk dan penawaran prediktif dengan alat rekomendasi kami
Harga dinamis
Premi yang ditentukan secara dinamis berdasarkan profil risiko pengguna Anda
Otomatisasi klaim
Penilaian klaim dan kerugian yang otomatis
Deteksi penipuan
Kenali klaim tipuan dengan analisis prediktif kami demi mengoptimalkan rasio kerugian
Inteligensi gambar
Kurangi kebutuhan akan validasi manual dengan teknologi inteligensi gambar
Pilih Igloo sebagai mitra teknologi Anda
Solusi kami memungkinkan perusahaan menghilangkan eksposur terhadap risiko operasional, menciptakan alur pendapatan baru, dan mengoptimalkan serta memperbaiki produk dan layanan yang sudah ada.
Solusi Fleksibel
Kami dapat bekerja sama melalui integrasi API atau upload/transfer berkas manual sesuai dengan ketersediaan sumber daya Anda
Integrasi Teknologi yang Bisa Disesuaikan
Solusi API kami dirancang sesuai dengan alur operasional dan status logistik Anda
Otomatisasi Klaim
Klaim dapat diotomatiskan sepenuhnya (jika hanya bergantung pada pembaruan sistem) atau semi-otomatis apabila ada dokumen pendukung yang harus diproses
Satu Platform Mitra
Anda dapat mengelola dan memantau order/polis, klaim, dan penggantian dari satu platform
Platform Pengguna
Kami dapat membantu Anda mengurangi beban kerja operasional secara signifikan dengan menyediakan platform bagi pengguna agar mereka dapat mengirim dan mengelola klaim secara langsung.